AMP - Kepolisian Daerah (Polda) Aceh mengultimatum sekali lagi Din Minimi,
pemimpin kelompok bersenjata di provinsi tersebut untuk segera menyerahkan diri.
Polisi menjanjikan Din
Minimi dan para anak buahnya bakal dihukum ringan jika mereka mau
menyerahkan diri kepada aparat.
“Jika kelompok tersebut menyerah dengan menyerahkan senjatanya maka hukuman mereka akan diringankan,” kata Kapolda Aceh Irjen Pol, Husein Hamidi, Selasa (24/11/2015) malam.
“Jika kelompok tersebut menyerah dengan menyerahkan senjatanya maka hukuman mereka akan diringankan,” kata Kapolda Aceh Irjen Pol, Husein Hamidi, Selasa (24/11/2015) malam.
Dikutip vivanews, Kapolda tak akan menoleransi lagi Din Minimi
jika seruannya tak digubris. Polisi akan terus memburu Din Minimi dan
kawan-kawan sampai tertangkap.
“Kita telah berulang kali memberi keempatan untuk kelompok bersenjata ini, tapi sampai saat ini tidak direspon. Maka jika kesempatan itu tidak diindahkan, kami dari Polda Aceh terus melakukan pengejaran terhadapnya,” katanya. [AT]
“Kita telah berulang kali memberi keempatan untuk kelompok bersenjata ini, tapi sampai saat ini tidak direspon. Maka jika kesempatan itu tidak diindahkan, kami dari Polda Aceh terus melakukan pengejaran terhadapnya,” katanya. [AT]
loading...
Post a Comment